08 November 2011

Aquascape Progression


Aquascape Progression

Coba perhatikanlah aquascape di bawah ini, karya Felipe Oliveira dari Portugal. Sangat indah bukan?  Semua orang tentu ingin memiliki aquarium air tawar aquascape seperti itu, tapi tidak semua orang memiliki kesabaran untuk memilikinya.

   Gambar 1. Aquascape karya Felipe Oliveira

Perlu diketahui bahwa aquarium air tawar aquascape dan aquarium air laut berbanding terbalik. Pada awal setting, aquarium aquascape biasanya tidak tampak menarik, namun seiring berjalannya waktu, maka tanamna air di dalamnya akan berkembang sangat menarik. Semakin lama, tentunya dengan pemeliharaan, kondisi tanamannya akan semakin indah.
Hal ini kontras dengan aquarium air laut. Pada awal pertama setting, aquarium laut akan tampak sangat indah, namun tentunya akan mengalami degradasi akibat kematian koral, ikan, dsb.
Gambar di bawah ini menunjukkan proses perkembangan aquarium air tawar aquascape yang dibuat olah Felipe Oliveira.
   Gambar 2. Perkembangan Aquascape

11 komentar:

  1. Saya baru memulai hobi ini, kira2 berapa lama boss sampai jadi kayak gambar diakhir?

    ReplyDelete
  2. Kira2 5 bulan lah... Dengan catatan semua parameter berjalan dengan baik.

    ReplyDelete
  3. ternyata air tawar lbh awet drpd air laut ya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya, selain itu perawatannya juga lebih mudah dan murah

      Delete
  4. kira kira pake moss apa ya?spiky, flame or something else?

    ReplyDelete
  5. bisa diberi penjelasan gk tahapan dari awal smp akhir cara pembuatan dan item2 apa aja yg diperlukan?kira2 brp duit?

    ReplyDelete
  6. om itu beli tanaman nnya dmna ya.?

    ReplyDelete
  7. badai....bagusnya, om kira2 biaya pembuatanya berapa serta rincianya ya

    ReplyDelete